Selamat Tinggal AOT, Komik Attack On Titan Akan Diadaptasi dalam Live Action? Ini Bocorannya

- 12 April 2021, 11:27 WIB
Attack on Titan.
Attack on Titan. /instagram/iqiyi

Penerbit Kodansha pada Oktober 2018 mengatakan manga itu akan diadaptasi ke dalam film live action Hollywood oleh Andy Muschietti, sutradara film horor "It". "

Namun sebelumnya Attack on Titan" juga pernah diadaptasi ke layar lebar dalam film live-action.

Baca Juga: Sebentar Lagi Puasa, Berikut Doa Menyambut Bulan Ramadhan Arab Beserta Arti dan Keutamaannya

Saat itu film tersebut dibintangi mendiang Haruma Miura sebagai Eren Yeager, juga nama-nama besar lain seperti Kiko Mizuhara, Kanata Hongo dan Satomi Ishihara.

Kemudian Komik "Attack on Titan" juga sudah diadaptasi ke dalam serial animasi yang tayang di televisi Jepang sejak 2013. Total sirkulasi dalam bentuk cetak dan e-book mencapai 100 juta kopi di dunia, kata Kodansha.

Bagi Anda penggemar AOT, Anda juga bisa mengunjungi museum manga Attack on Titan in HITA Museum yang dibuka di kampung halaman sang pencipta cerita, kota Hita, prefektur Oita.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Kyodo News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x