Rekomendasi Hadiah Lebaran Idul Fitri yang Tak Biasa, Bisa untuk Keluarga hingga Kerabat Terdekat

- 24 April 2022, 18:13 WIB
Ilustrasi hadiah. Rekomendasi hadiah lebaran Idul Fitri yang tak biasa.
Ilustrasi hadiah. Rekomendasi hadiah lebaran Idul Fitri yang tak biasa. /Bru-nO/Pixabay

Beberapa wilayah di Indonesia dijadwalkan akan segera melaksanakan penghentian siaran TV analog atau yang disebut dengan istilah analog switch off (ASO) tahap pertama pada 30 April 2022, sehingga seluruh stasiun TV di wilayah tersebut akan beralih sepenuhnya ke siaran TV digital.

Jika Anda memiliki keluarga atau orang terdekat yang tinggal di wilayah terdampak ASO tahap pertama dan belum memiliki STB TV digital (serta masih menggunakan pesawat TV yang belum built-in tuner DVB-T2), Anda perlu membelikannya agar mereka tetap bisa menonton program kesayangan secara gratis.

Jangan lupa juga untuk mengajari keluarga atau orang terdekat Anda dalam hal mengoperasikan STB TV digital agar mereka bisa menonton program kesayangan dengan lancar.

Baca Juga: Kejutan One Piece 1048, Harga Bounty Joy Boy Semasa Hidup Ternyata Lebih Besar dari Milik Roger

2. Saham

Anda juga bisa memilih opsi memberi saham sebagai rekomendasi hadiah Idul Fitri 1443 H untuk keluarga atau orang terdekat Anda.

Memberi saham untuk keluarga atau orang terdekat sebagai hadiah Idul Fitri 1443 H tak hanya memberi kebahagiaan, namun juga turut mengajarkan pentingnya berinvestasi bagi mereka.

Pastikan saham yang Anda berikan untuk keluarga atau orang terdekat merupakan saham yang liquid dan memiliki prospek yang cerah.

Baca Juga: Mengantuk saat Mudik? Hindari Makanan Berikut Agar Tetap Fokus

3. Modal Usaha

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah