Cek Fakta: SBY Dikabarkan Beri Restu Anies Baswedan Sebagai Capres, Ini Faktanya

- 13 Februari 2021, 06:59 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan. /PMJ News

 

PR BEKASI – Beredar foto di media sosial dengan narasi yang mengeklaim bahwa Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memberi restu Anies Baswedan untuk menuju RI 1 atau calon Presiden (Capres).

Foto dengan narasi tersebut beredar di media sosial Twitter yang diunggah oleh akun bernama @bewoking pada 10 Februari 2021. 

Unggahan tersebut kini telah mendapatkan 1.119 retweet, disukai sebanyak 4.670, dan 121 balasan. 

Baca Juga: Tampilkan Peraga dengan Riasan Ala Afrika, Siaran Imlek di China Jadi Sasaran Kritik Warganet

Namun setelah dilakukan penelusuran fakta yang dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari Turn Back Hoax Mafindo, Sabtu, 13 Februari 2021, foto dengan klaim bahwa Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) beri restu Anies Baswedan sebagai Capres adalah klaim keliru atau hoaks.

Adapun narasi yang diunggah akun tersebut sebagai berikut:

“Insaallah restu pak beyye buat mas @aniesbaswedan Menuju RI 1

Cebong g boleh RT ya”

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Turn Back Hoax MAFINDO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x