Cek Fakta: Mahfud MD Dicopot Jadi Menteri karena Sering Kampanye, Benarkah?

- 10 Januari 2024, 13:09 WIB
Cek Fakta: Mahfud MD dicopot jadi menteri karena sering kampanye.
Cek Fakta: Mahfud MD dicopot jadi menteri karena sering kampanye. /Tangkapan layar Antara/

PATRIOT BEKASI - Sebuah akun Facebook mengunggah video yang isi narasinya menyebutkan bahwa Menkopolhukam Mahfud MD dicopot menjadi menteri karena sering kampanye.

Dalam Tumbnail video tertulis "Mengejutkan Mahfud Di Reshuffle Akibat Kritik Menteri Rajin Kampanye," terlihat juga Presiden Jokowi seperti sedang memimpin rapat dan menteri Polhukam berdiri di depannya.

Unggahan tersebut juga menyertakan narasi berikut:

“Po1itik Terk1ni - M4hfud Di Reshuffle-,Begini Tanggapan Jkw” dikutip Pikiranrakyat-patriotbekasi.com dari Antara.

Lantas benarkah Mahfud MD dicopot jadi menteri akibat terlalu sering kampanye?

Berdasarkan penelusuran dari Antara kabar tersebut tidak benar dari bukti yang sudah dikumpulkan.

Baca Juga: KPK Gelar Debat Tiga Pasangan Capres - Cawapres, Adu Gagasan Antikorupsi

Seperti thumbnail video yang sebenarnya serupa dengan unggahan VOA Indonesia yang berjudul “Pemerintah Anggarkan 15 Triliun Untuk Mitigasi Bencana Tahun 2019”.

Halaman:

Editor: Ahmad Zaki Kusnaedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x