Puasa di Tengah Pandemi Virus Corona? Simak 5 Cara Atur Keuangan Agar Tekelola dengan Baik

- 25 April 2020, 12:25 WIB
Ilustrasi menabung.*
Ilustrasi menabung.* /ISTIMEWA/

PIKIRAN RAKYAT - Bulan Ramadhan 1441 H akhirnya tiba. Hari pertama ibadah puasa di tahun ini jatuh pada Jumat, 24 April 2020.

Di tahun menjalankan ibadah puasa sedikit berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, yang mana di Bulan Ramadhan 1441 H harus dijalani dalam suasana merebaknya pandemi Virus Corona.

Berkat adanya pandemi virus corona, membuat banyak orang harus menghabiskan waktu di rumahnya masing-masing.

Baca Juga: Kasus Penelantaran Hewan di Malaysia Naik Saat Lockdown, Kucing Diikat dalam Tas Plastik

Demi menghentikan penyebaran, sejumlah pemerintah daerah telah menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang mana berimbas pada kegiatan bisnis dan perekonomian menjadi lesu.

Sudah banyak orang yang terkena dampak secara finansial akibat merebaknya pandemi virus corona di Indonesia.

Dikutip Pikiranrakyat-bekasi.com dari Antara, Head of Corporate Marketing Communications PT Avrist Assurance Ernest Febrianto, mengajak masyarakat untuk mengencangkan ikat pinggang di tengah suasana ekonomi yang sulit diprediksi saat ini ditambah harus menjalani ibadah puasa.

Baca Juga: Afrika Hadapi Pandemi Virus Corona dan Wabah Malaria di Waktu yang Bersamaan

Berikut simak 5 cara mengatur keuangan ketika menjalankan ibadah puasa di tengah pandemi virus corona:

Cek dan Ketahui Kondisi Finansial

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x