Apa Itu Resesi Ekonomi? Berikut Penjelasannya Lengkap dengan Dampak yang Bisa Muncul

- 27 September 2022, 17:08 WIB
Ilustrasi resesi Ekonomi.
Ilustrasi resesi Ekonomi. /Pixabay/Pexels

Baca Juga: Soal Penyaluran BLT BBM, Jokowi: 95,9 Persen Sudah Hampir Selesai

Penyebab resesi ekonomi dapat beragam, seperti dilansir dari Business Insider. Apa saja?

1. Gelembung aset

2. Guncangan ekonomi akibat peristiwa tidak terduga seperti pandemi, bencana alam, atau serangan teroris.

3. Hilangnya kepercayaan konsumen

4. Suku bunga yang melambung tinggi

Baca Juga: Maulid Nabi 2022: Ucapan, Link Twibbon hingga Kumpulan Tema Acara

Dampak resesi ekonomi

- Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)

Resesi ekonomi memicu sektor riil menahan kapasitas produksi sehingga PHK lazim terjadi bahkan banyak perusahaan yang ikut terguncang memutuskan untuk berhenti beroperasi.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: PR Depok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x