10 Ancaman di One Piece yang Paling Ditakuti Pemerintah Dunia, Ayah Luffy Jadi Salah Satunya

- 8 Agustus 2021, 19:35 WIB
Berikut adalah 10 ancaman terbesar di One Piece yang paling ditakuti oleh Pemerintah Dunia.
Berikut adalah 10 ancaman terbesar di One Piece yang paling ditakuti oleh Pemerintah Dunia. /Youtube Nine Sixty

PR BEKASI - Memang masih belum bisa dipastikan siapa musuh sebenarnya dalam serial One Piece. Ada yang menyebut Pemerintah Dunia dan ada juga yang menyebut bajak laut.

Namun dalam cerita One Piece sejauh ini, memang kelompok bajak laut Luffy terkesan seperti tokoh utama yang bersifat protagonis dan Pemerintah Dunia justru yang dikesankan antagonis.

Pemerintah Dunia yang dipimpin oleh Gorosei dan Im Sama pasti memiliki daftar orang-orang yang mereka anggap sebagai ancaman terbesar, sehingga gerak-geriknya selalu diawasi.

Berikut adalah 10 ancaman yang paling ditakuti Pemerintah Dunia dalam serial One Piece sejauh ini, sebagaimana dirangkum Pikiranrakyat-Bekasi.com dari berbagai sumber.

Baca Juga: Spoiler One Piece: Aokiji Bergabung dengan Kelompok Bajak Laut Kurohige karena Disuruh Dragon?

10. Sisa-sisa Kelompok Bajak Laut Gol D. Roger

Kelompok Bajak Laut Roger merupakan satu-satunya kelompok yang berhasil mencapai pulau terakhir, Laugh Tale.

Setiap krunya pasti memiliki pengetahuan yang luas karena telah mengarungi dan mempelajari seluruh sejarah dunia sampai akhirnya menemukan One Piece.

Kru Roger yang bertemu dengan pihak Pemerintah Dunia pun akan langsung ditangkap di tempat, seperti Ace yang pada akhirnya tewas di tangan Angkatan Laut.

Halaman:

Editor: Ghiffary Zaka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah