5 Lagu Indonesia Tahun 2000-an yang Liriknya Masih Terngiang di Telinga

- 11 Februari 2020, 16:27 WIB
Dul bersama dengan Once.*
Dul bersama dengan Once.* /Instagram @duljaelani

Album “Ningrat” yang memuat lagu itu pun menjadi album Jamrud dengan penjualan terbanyak dan juga memenangkan 5 AMI Award pada tahun 2000 untuk kategori band rock.

“Ada pelangi di bola matamu/yang memaksa diri tuk bilang/aku sayang padamu” adalah lirik dalam refrein “Pelangi di Matamu” yang sangat membekas di hati para pendengarnya.

Letto – Ruang Rindu

Baca Juga: Cuaca Bekasi Hari ini: Selasa 11 Februari 2020, Cerah Berawan hingga Hujan Ringan

“Ruang Rindu” adalah sebuah lagu yang dirilis pada tahun 2005 dan menceritakan tentang cinta terhadap seseorang yang terasa menyesakkan.

Lagu ini akan terdengar sangat tidak asing terutama untuk penonton sinetron Indonesia pada masa itu karena lagu ini adalah lagu pembuka sinetron “Intan” pada tahun 2006.

Lagu ini juga memiliki chord yang cukup mudah untuk dimainkan, membuatnya populer untuk dimainkan dan dinyanyikan oleh banyak kalangan.

Baca Juga: Warganet Ramai-ramai Tolak kepulangan Eks ISIS, Tagar #CegahISISMasukNKRI Jadi Trending di Twitter

Sheila On 7 – Sephia

Lagu “Sephia” menceritakan tentang hubungan terlarang antara dua insan.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah