One Piece 1054 Spoiler Update: Aramaki Akan Menyerang 9 Scabbards Merah, Yamato Ikut Bergabung?

- 21 Juli 2022, 18:12 WIB
Yamato dan Aramaki akan bertemu di One Piece 1054.
Yamato dan Aramaki akan bertemu di One Piece 1054. /Tangkapan layar YouTube Anime Haki

PR BEKASI - Para pengegmar One Piece tengah menantikan kembalinya manga untuk One Piece 1054.

Di mana akhirnya One Piece 1054 akan segera rilis berhubung masa hiatus serialnya akan berkahir.

Menjelang rilis One Piece 1054, sejumlah teori dan spoiler bermunculan.

Ada bahasan di mana Yamato diprediksi berhadapan dengan Aramaki atau Ryokugyu.

Baca Juga: Spoiler Lengkap One Piece 1054, Terungkap Ciri-ciri Penculik Vivi dan Janji Akainu untuk Habisi Kaum Revolusi

Chapter mendatang dari manga karya Eiichiro Oda tersebut dijadwalkan rilis 24 Juli 2022 di salah satu platform, Manga Plus.

Untuk jadwal rilisnya diinformasikan pada pukul 22.00 waktu setempat.

Spoiler

Pada spoiler One Piece 1054 Reddit, cerita akan membahas lanjutan tentang Aramaki.

Baca Juga: Komnas Perempuan Minta Masyarakat Hentikan Spekulasi Berlebihan Soal Peristiwa Penembakan Brigadir J

Aramaki sebelumnya melakukan sesuatu di Wano setelah Kaido jatuh.

Dalam spoiler One Piece 1054 dijelaskan Aramki akan menghadapi sembilan Scabbards merah.

Namun, bukan hanya itu, Yamato sepertinya akan bergabung dalam pertarungan.

Baca Juga: Selamat Hari Anak Nasional 2022, Rayakan dengan 23 Twibbon Gratis dengan Desain Menarik!

Spoiler juga mengungkap jika Momonosuke berusaha untuk menghentikan Yamato yang ingin menghadapi Aramaki, sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Bekasi.com dari Cheat Sheet.

Apakah Yamato benar-benar menghadai Ryokgyu di One Piece 1054?

Tentunya lanjutan One Piece 1054 dapat disimak pada 24 Juli 2022 untuk rilis resminya.

Baca Juga: Jelang One Piece 1054: Oda Sempat Beri Bocoran Soal Maksud Kedatangan Shanks ke Wano dan Misinya

Penggemar dapat menantikan misteri yang akan terungkap dalam chapter-chapter mendatang. ***

Disclaimer: Spoiler tersebut hanya hiburan semata, tidak untuk mendahului isi cerita.

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Cheat Sheet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x