7 Hidangan Khas Tahun Baru Imlek, Nomor 5 Paling Menggiurkan

- 7 Februari 2021, 21:26 WIB
Mi merupakan hidangan yang wajib disajikan saat perayaan Imlek 2021.Pexels.com/Buenosia Carol
Mi merupakan hidangan yang wajib disajikan saat perayaan Imlek 2021.Pexels.com/Buenosia Carol /

2. Siu Mi

Siu mi atau mi goreng salah satu menu wajib dalam perayaan Imlek. Pasalnya mi memiliki makna panjang umur, kebahagian dan rejeki berlimpah.

Baca Juga: Dibuat Kaget Saat Lakukan Inspeksi Mendadak, Ganjar Pranowo Marah Temukan Penyebab Banjir Semarang

Namun, perlu diperhatikan ketika menyantap siu mi. Anda harus menyantap mi secara utuh hingga bagian paling ujung dari mi.

3. Jeruk Santang

Jeruk Santang adalah hidangan yang biasa ditemui dalam perayaan tahun baru imlek. Jeruk Santang melambangkan kemakmuran dan rezeki yang selalu bertumbuh.

Baca Juga: Abu Vulkanik Letusan Gunung Raung Sulitkan Mata Melihat, Bandara Banyuwangi Sempat Ditutup Minggu Pagi

Jeruk Santang biasanya disajikan lengkap dengan daunnya sebagai simbol dari kehidupan dan kesejahteraan.

4. Sup Delapan Bentuk

Sup Delapan Bentuk merupakan hidangan yang terdiri dari delapan bahan dasar yakni, teripang, jamur tungku, ikan, udang, perut ikan, kerang kering, abalone, jamur hitam, kacang ginko, serta biji lotus.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah