Hindari 7 Kebiasaan Penyebab Kulit Menua Lebih Cepat, Salah Satunya Jangan Terlalu Sering Cuci Muka

- 27 Februari 2021, 17:13 WIB
Ilustrasi cuci muka yang terlalu sering dapat menyebabkan kulit menua lebih cepat
Ilustrasi cuci muka yang terlalu sering dapat menyebabkan kulit menua lebih cepat /PIXABAY

4. Stress

Baca Juga: Penemuan Bayi Hiu Berwajah Mirip Manusia oleh Nelayan NTT Menarik Perhatian Media Asing

Stress berkepanjangan dapat mempercepat produksi kortisol-hormon stress dan adrenalin.

Hormon tersebut dapat mempercepat proses penuaan dengan menekan sintesis normal jaringan ikat.

Selanjutnya mempercepat proses osteporotik, yang menyebabkan kerusakan pada kepadatan tulang dan mengubah struktur tulang.

Baca Juga: Viral Foto Lawas Siswa SMP Muhammadiyah 44 Tahun 1988, Warganet Tanyakan Soal Jilbab

5. Mencuci wajah dengan air terlalu panas atau dingin

Jika anda sering mencuci wajah dengan air yang terlalu panas atau dingin, maka hentikan sekarang.

Untuk mencuci wajah, dianjurkan menggunakn suhu air yang hangat.

Baca Juga: Miliki Racun dan Berbahaya, Berikut 3 Jenis Tanaman Hias yang Harus Dihindari

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x