Sering Diabaikan, 8 Isu Kesehatan Berikut Penting untuk Diprioritaskan Kaum Wanita

- 9 Maret 2021, 13:43 WIB
Ilustrasi kesehatan wanita.
Ilustrasi kesehatan wanita. /PIXABAY/

PR BEKASI - Sekiranya ada delapan isu kesehatan yang memang seharusnya diperhatikan para wanita, namun hal tersebut sering diabaikan para wanita.

Wanita memang sering kali sibuk dengan urusanya terutama urusan rumah tangga, tepatnya hari ini tanggal 8 maret merupakan Hari Perempuan Internasional dengan adanya diperingatinya hari tersebut menjadi sebuah pengingat agar para wanita lebih memprioritaskan diri khususnya pada urusan kesehatan dan kesejahteraan.

Untuk mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan setidaknya ada delapan isu kesehatan yang harus wanita perhatikan di antaranya, sebagaimana dinukil PikiranRakyat-Bekasi.com dari Antara, Selasa, 9 Maret 2021.

Baca Juga: Cita Citata Diduga Terima Aliran Duit Korupsi Bansos Covid-19, Begini Respons KPK

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Desak KPK Selidiki Dugaan Keterlibatan Anies Baswedan di Korupsi Lahan Rumah DP 0 Rupiah

Baca Juga: Heran Lihat AHY Grasah-grusuh Datangi Kemenkumham, Razman Arif: Ngapain? Harusnya Kan Kami yang Datang

1. Endometriosis

Endometriosis terjadi ketika kelenjar yang melapisi rahim berkembang di luarnya, di ovarium, kandung kemih, rektum. Hal ini menyebabkan nyeri dan atau menstruasi yang berat, nyeri saat berhubungan, infertilitas. Untuk mengatasinya bisa dengan perawatan medis atau bedah.

2. Fibroid

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x