4 Manfaat Konsumsi Teh Tawar, Tanpa Gula pun Tetap Nikmat

- 19 Februari 2020, 20:10 WIB
ILUSTRASI teh.*
ILUSTRASI teh.* /PIXABAY/

Gula juga dapat mengurangi efektivitas zat-zat lainnya dalam teh, seperti theaflavin, polifenol, dan berbagai antioksidan lainnya.

Baca Juga: ICW: Jabar Duduki Posisi Pertama Wilayah Paling Korupsi, Kerugian Negara Rp 612,6 miliar

Menghindari Diabetes

Teh tanpa gula dapat mengurangi peningkatan kadar gula dalam tubuh dan mengurangi kemungkinan diabetes tipe 2.

Sebaliknya, dengan menambah gula dalam teh, efek pengurangan diabetes justru tidak akan berlaku.

Baca Juga: KBRI Singapura: WNI Positif Virus Corona Sudah Dinyatakan Pulih

Terlebih lagi, dalam 355 mililiter teh manis kemasan terdapat 129 hingga 143 kalori, sementara teh tawar hanya mengandung 4 kalori.

Menghindari Sugar Rush

Teh manis memang enak jika diminum lagi dan lagi.

Baca Juga: Plastik Berbayar Tekan Dampak Negatif terhadap Lingkungan dan Tambah Penerimaan Negara Rp 1,6 Triliun

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x