Waspada 5 Gejala Omicron Berikut Ini, Salah Satunya Kelelahan

- 10 Februari 2022, 13:13 WIB
Artikel ini menjelaskan 5 gejala Omicron.
Artikel ini menjelaskan 5 gejala Omicron. /Pixabay/Alexandra_Koch

Gejala ini terasa lebih buruk di hari pertama namun akan membaik seiring berjalannya waktu.

Baca Juga: Warga Tak Perlu Panik Soal Omicron, Tingkat Keparahan dan Gejalanya Disebut Sangat Rendah

Biasanya kita akan merasakan ini pada 2-3 hari pertama. Apabila gejala ini berlanjut, kemungkinan itu bukan Covid-19.

2.    Sakit kepala

Adapun sakit kepala pada penderita Covid-19 biasanya berlangsung lebih lama, artinya lebih dari 3-5 hari.

Biasanya juga gejala ini dirasakan oleh mereka yang menderit along Covid. Gejala ini sering kali bersamaan dengan kelelahan dan anosmia (kehilangan penciuman).

Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini Kamis 10 Februari 2022, 4 Laga Seru Salah Satunya Persela vs Persebaya

Gejala ini juga sering kali diiringi dengan nyeri otak tidak biasa, pusing, batuk terus-menerus, hingga demam.

3.    Pilek

Ini adalah gejala sangat umum yang bisa kita cermati. Kita mungkin tekrena Covid-19 saat bergejala pilek tersebut ketika banyak di antara kita yang mengalami hal sama.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Join Zoe


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah