Cara Mudah Agar Tetap Sehat Dan Bugar Selama Puasa Seharian

- 29 April 2020, 11:18 WIB
ILUSTRASI olahraga._
ILUSTRASI olahraga._ /Pexel

Hindari konsumsi gula berlebih atau konsumsi karbohidrat sederhana dalam jumlah besar.

Baca Juga: Ribuan Ubur-Ubur Mendekat Ke Pembangkit Listrik Paiton Probolinggo

Contoh karbohidrat senderhana adalah nasi, roti, pastri, soda dan jus buah kemasan.

"Konsumsi gula atau karbohidrat berlebihan dapat memicu meningkatnya produksi insulin. Hal ini memicu tubuh untuk menginginkan asupan gula lebih banyak lagi," ujar Alarmali.

Untuk mengatur kadar gula dalam tubuh supaya tetap stabil dan mengurangi keinginan konsumsi makanan manis, cobalah untuk mengkonsumsi lebih banyak protein dan lemak sehat.

Baca Juga: Star Wars: The Rise of Skywalker Tayang Lebih Awal di Disney Plus

Kekuatan Protein

Jika Anda kerap berolahraga sebelum berbuka puasa, maka Anda harus melengkapi hidangan berbuka dengan protein yang mudah dicerna dan tentu saja karbohidrat.

"Protein whey adalah pilihan yang bagus untuk berbuka puasa, sebelum memulai makanan utama. Namun bila Anda laktosa intoleran, cobalah untuk konsumsi minuman asam amino esensial," tutur Alarmali.

Baca Juga: Jadwal Program TV Belajar dari Rumah TVRI Rabu, 29 April 2020

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x