5 Cara Mengurangi Overthinking: Self Love dan Self Reward Itu Penting!

- 19 Juni 2022, 20:00 WIB
Ilustrasi overthinking.
Ilustrasi overthinking. /Pixabay/whoismargot

Overthinking juga bisa terjadi ketika sedang menyendiri atau melamun.

Menyendiri dengan pikiran yang kosong, kemudian meratapi diri bisa menghadirkan pikiran akan suatu hal secara berlebihan.

Jika kita berbaur dengan orang lain, pikiran kita perlahan bisa teralihkan pada obrolan dengan orang sekitar, sehingga terhindar dari pemikiran yang berlebihan akan hal-hal negatif tadi.

Baca Juga: Apa Itu Soceng? Kenali 4 Modus Social Engineering yang Lagi Marak di Media Sosial

Bersyukur

Banyak bersyukur atas hal-hal baik yang kita miliki itu bisa mengurangi overthinking.

Dengan bersyukur, kita akan merasa cukup atas apa yang kita miliki, dan membuat hati dan pikiran menjadi tenang, sehingga tidak ada waktu untuk memikirkan suatu hal secara berlebihan yang bisa menghadirkan pikiran negatif.

Mencintai diri sendiri (Self Love)

Dengan mencintai dan menghargai diri sendiri, itu juga bisa mengurangi kita dari overthinking. Karenanya, kita tidak akan insecure, namun akan bersyukur akan kelebihan yang kita miliki.

Menghargai diri sendiri dengan memberikan reward pada diri sendiri itu penting, seraya hadirkan pikiran positif yang membuat kita merasa bahwa kita itu unik dan berarti. Secara tidak langsung, hal itu juga akan membangun mindset kita supaya optimis dalam hidup.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x