Beri Khasiat Turun-temurun, Tanaman Ramuan Jamu Ini Harus Ada di Rumah Saat Pandemi

Tayang: 5 Oktober 2020, 21:01 WIB
Penulis: Anggie Juliyani
Editor: M Bayu Pratama
Ilustrasi rempah-rempah untuk jamu.
Ilustrasi rempah-rempah untuk jamu. /Pixabay

PR BEKASI - Jamu adalah obat tradisional turun-temurun dari Indonesia yang terkenal ampuh karena terbuat dari bahan alami.

Eksistensi jamu tradisional sebagai salah satu obat herbal saat ini sudah banyak diadaptasi menjadi berbentuk kapsul, cair dalam kemasan dan kemasan bubuk.

Bahan dasar jamu selain masih mudah didapatkan juga mempunyai khasiat yang manjur.

Baca Juga: Lowongan Kerja PT Pegadaian untuk SMA, Catat Persyaratan dan Dokumennya 

Berikut nama tumbuhan yang bisa untuk dijadikan jamu dan manfaatnya:

1. Kunyit

Kunyit memiliki warna khas yaitu kuning yang memiliki banyak manfaat seperti nafsu makan.

Kemudian, meningkatkan imunitas tubuh. Kunyit memiliki kandungan vitamin C dan fitokimia yang bersifat antioksidan, antibakteri serta antiperadangan.

Dalam situasi Covid-19, kunyit banyak dicari karena dapat meningkatkan imun tubuh manusia ketika imunnya bagus maka tidak mudah terkena virus Covid-19.

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub