7 Desember Sebagai Hari Penerbangan Sipil Internasional, Dewan ICAO Tekankan Tema Penerbangan Global

- 7 Desember 2021, 11:00 WIB
7 Desember sebagai peringatan Hari Pendrbangan Sipil Internasional, ini dia tema yang ditetapkan oleh Dewa ICAO.
7 Desember sebagai peringatan Hari Pendrbangan Sipil Internasional, ini dia tema yang ditetapkan oleh Dewa ICAO. /Instagram.com/icao

Sampai saat ini, penerbangan sebagai konektivitas global masih belum mampu bergerak menuju perdamaian dan kemakmuran global.

Sehingga tidak relevan dengan tujuan dari Konvensi Chicago.

 Baca Juga: Ahli Vaksin Ungkap Pandemi di Masa Depan Bisa Lebih Mengerikan dan Mematikan dari Virus Covid-19

Dewan ICAO memberikan tema Hari Penerbangan Sipil Internasional setiap 5 tahun sekali.

Sejak 2014, telah terjadi 2 kali pergantian tema untuk peringatan Hari Penerbangan sipil Internasional.

Dilansir PikiranRakyat-Bekasi.com dari United Nations, untuk periode 2019 hingga 2023, Dewan ICAO memberikan tema Memajukan Inovasi untuk Pengembangan Penerbangan Global.

Selanjutnya akan terjadi pergantian tema pada 2024 mendatang, berlanjut pada 2029, 2034, 2039, dan seterusnya.***

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah