15 September 2022 Diperingati Hari Apa? Berikut Sejarah International Day of Democracy

- 14 September 2022, 12:40 WIB
 Simak sejarah hari demokrasi internasional atau International Day of Democracy 2022.
Simak sejarah hari demokrasi internasional atau International Day of Democracy 2022. /Pexels.com/najwaa nanaa

PR BEKASI - Pada hari Kamis, 15 September 2022 bertepatan dengan peringatan salah satu hari penting internasional.

15 September 2022 memperingati International Day of Democracy atau hari demokrasi internasional.

Di mana peringatan hari ini ditetapkan oleh Majelis Umum PBB.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Link Ujian Cuek dan Wibu, hingga Ramalan Zodiak 14 September 2022

Dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari Perpusnas, sejarah ditetapkannya hari demokrasi internasional tersebut dimulai pada tahun 2007.

Saat itu Majelis Umum PBB memutuskan 15 September menjadi International Day of Democracy.

Kemudian pada peringatan harinya, Majelis Umum PBB mengundang semua negara anggota untuk merayakan harinya.

Baca Juga: Cara Cek Penerima BLT BBM di cekbansos.kemensos.go.id, Tahap 1 Sudah Disalurkan

Masyarakat di dunia juga bisa ikut merayakan dan menyambut harinya.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: perpusnas.go.id National Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x