Catat, Jadwal Keberangkatan dan Tarif Bus Damri Tujuan Bandara Soetta

- 14 Juli 2022, 11:24 WIB
Jadwal keberangkatan dan tarif tiket bus Damri tujuan Bandara Soekarno-Hatta pada bulan Juli 2022.
Jadwal keberangkatan dan tarif tiket bus Damri tujuan Bandara Soekarno-Hatta pada bulan Juli 2022. /Pikiran Rakyat

PR BEKASI - Berikut daftar tarif dan keberangkatan bus tujuan Bandara Soekarno-Hatta.

Bagi Anda yang akan bepergian dengan tujuan Bandara Soekarno-Hatta menggunakan transportasi bus khususnya di wilayah Jabodetabek, cek tarif dan jadwal keberangkatannya.

Terdapat beberapa jadwal dan tarif bus keberangkatan tujuan Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Juga: K3HJ Untuk Apa? Jemaah Haji yang Baru Saja Pulang ke Indonesia Wajib Tahu

Berikut ini PikiranRakyat-Bekasi.com informasikan jadwal keberangkatan dan tarif bus Damri tujuan Bandara Soekarno Hatta bulan Juli 2022 dilansri dari Instagram @damriindonesia.

Keberangkatan: Stasiun Gambir mulai pukul: 03.00 - 20.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:70 ribu

Keberangkatan: Pool Damri Kemayoran pukul: 05.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:70 ribu.

Baca Juga: Bacaan Doa Setelah Sholat Witir, Lengkap dalam Latin dan Terjemahan

Keberangkatan: Thamrin City pukul: 05.00 - 17.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:70 ribu.

Keberangkatan: Terminal BlokM pukul: 04.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:70 ribu.

Keberangkatan: Terminal Lebak Bulus pukul 06.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:85 ribu.

Keberangkatan: Terminal Pasar Minggu, 04.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:85 ribu.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Glimpse of Us – Joji, Bikin Galau Satu Dunia

Keberangkatan: Pramuka City pukul 05.00 - 16.00 WIB WIB (Jarak setiap 120 menit), Tarif:70 ribu.

Keberangkatan: Terminal Kampung Rambutan pukul 03.00 - 19.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:85 ribu.

Keberangkatan: Terminal Rawamangun pukul 04.00 - 20.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:70 ribu.

Holywood Junction Cikarang pukul: 04.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:110 ribu.

Terminal Kayuringin Bekasi pukul: 02.00 - 20.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:95 ribu.

Baca Juga: Bursa Transfer, Chelsea Boyong Kalidou Koulibaly dengan Harga Rp606,2 Miliar

Bekasi Timur (BTC) pukul: 04.00 - 16.00 WIB (Jarak setiap 120 menit), Tarif:95 ribu.

Harapan Indah Bekasi pukul: 04.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:95 ribu.

Terminal Pulogebang pukul: 05.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 120 menit), Tarif:85 ribu.

Grand Taruma Karawang pukul: 02.00 - 16.00 WIB (Jarak setiap 120 menit), Tarif:145 ribu.

Botani Square Bogor pukul: 02.00 - 20.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:120 ribu.

Pool Damri Purwakarta pukul: 00.00 - 18.00 WIB (Jarak setiap 60 menit), Tarif:155 ribu.***

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Instagram @damriindonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x