Waspada Gagal Ginjal pada Anak, Kenali Gejala dan Pencegahannya

- 25 Januari 2024, 16:10 WIB
Ilustrasi, pemerintah Kabupaten Bekasi beri imbauan waspada gagal ginjal pada anak ke orang tua. /Freepik/jcomp
Ilustrasi, pemerintah Kabupaten Bekasi beri imbauan waspada gagal ginjal pada anak ke orang tua. /Freepik/jcomp /

3. Batuk, pilek

4. Demam selama 3 hingga 5 hari

5. Sering mengantuk

6. Jumlah air seni/air kecil semakin sedikit bahkan tidak bisa buang air kecil sama sekali

7. Perubahan warna urine (pekat atau kecoklatan)

Adapun pencegahannya bisa dilakukan orang tua pertama adalah tetap melakukan hidup bersih dan sehat, kemudian makan makanan yang bergizi dan seimbang.

Selanjutnya tidak jajan sembarangan dan pastikan imunisasi anak rutin lanjuti dan lengkap serta yang terakhir minum air matang.

Selain itu jenis makanan yang harus dibatasi pada penderita gagal ginjal pada anak diantaranya adalah gula maksimal 4 sendok makan atu sama dengan 54 gram.

Selanjutnya garam satu sendok atau 200 miligram serta natrium dan lemak minyak lima sendok makan atau sama dengan 72 gram.***

Halaman:

Editor: M Hafni Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah