Tanggapi Kabar Moeldoko Cs yang Akan Dipolisikan Gubernur Sumut, Arif Poyuono: Saya Harap Ada Tindakan Hukum

- 11 Maret 2021, 12:03 WIB
Kepala Kantor Staf Kepresidenan RI, Moeldoko Cs dikabarkan akan dipolisikan oleh Gubernur Sumut, hal tersebut ditanggapi oleh Arif Poyuono.
Kepala Kantor Staf Kepresidenan RI, Moeldoko Cs dikabarkan akan dipolisikan oleh Gubernur Sumut, hal tersebut ditanggapi oleh Arif Poyuono. /Dok. Ksp.go.id

PR BEKASI - Kepala Staf Kepresidenan (KSP), Moeldoko menjadi sorotan publik saat ini.

Hal itu terjadi sejak Moeldoko ditetapkan sebagai Ketua Umum (Ketum) Partai Demokrat versi Kongres Luar Biasa (KLB)

Diketahui bahwa KLB diselenggarakan pada beberapa waktu lalu di Deli Serdang.

Selanjutnya hal tersebut membuat kisruh internal pada dua kubu Partai Demokrat.

Baca Juga: Sedih Moeldoko Dituduh Macam-macam, Ruhut Sitompul: Hari Ini Aku Menangis Melihat SBY dan AHY

Baca Juga: Soal Kecelakaan Bus yang Tewaskan Puluhan Korban, Bupati Sumedang: Tanjakan Cae Rawan Kecelakaan

Baca Juga: Peristiwa Bersejarah 11 Maret, Salah Satunya Gempa 9,0 SR dan Tsunami 10 Meter di Jepang 15.269 Orang Tewas

Hingga sejumlah tokoh juga ikut memberikan tanggapan terhadap kisruh tersebut.

Kali ini beredar kabar bahwa Gubernur Sumatra Utara, Edy Rahmayadi, berencana untuk melaporkan KLB tersebut ke Polisi.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Depok.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x