Gus Miftah Akhirnya Buka Suara Soal Pidato di Gereja: yang Penting Akidah Saya Terjaga

- 7 Mei 2021, 12:17 WIB
Gus Miftah buka suara soal pidato di Gereja yang menimbulkan hujatan dari sejumlah pihak. Menurutnya, yang penting akidah saya terjaga.
Gus Miftah buka suara soal pidato di Gereja yang menimbulkan hujatan dari sejumlah pihak. Menurutnya, yang penting akidah saya terjaga. /Instagram/@gusmiftah


PR BEKASI - Ustaz NU Gus Miftah mengaku banyak hujatan dari kalangan tokoh dan netizen usai berpidato menghadiri peresmian sebuah gereja di Jakarta.

Gus Miftah mengatakan, selama akidahnya tetap terjaga maka dirinya tidak masalah.

Hal itu disampaikan Gus Miftah pada wartawan yang ditayangkan di YouTube Esge Entertainment pada Kamis 6 Mei 2021.

Baca Juga: Bangun Pangkalan Militer di Afrika, China dan AS Dikhawatirkan Timbulkan Perang Dunia 3

Gus Miftah memberikan penjelasan terkait di Gereja tersebut.

Gus Miftah pun mengungkapkan bahwa dirinya memiliki guru yang memberi pesan kepadanya terkait hal tersebut.

Menurut sang guru, selama Gus Miftah bisa menjaga akidahnya saat masuk gereja maka hal itu tidak masalah.

"Saya pikir enggak. Saya punya guru, dan mereka mengatakan, yang penting akidah saya terjaga (saat di gereja). Jadi enggak masalah," kata Gus Miftah, dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com pada Jumat, 7 Mei 2021.

Baca Juga: Tak Ada ‘Suami Siaga’ di Detik-detik Melahirkan, Tangis Istri Sapri Pecah karena Suaminya Masih Dirawat di ICU

Gus Miftah juga mengaku heran mengapa hanya dirinya yang dipersoalkan dalam video viral saat ia berpidato di gereja.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x