Gelombang Covid-19 Ancam Nakes di RS, IDI Prediksi Indonesia Bisa Seperti Inggris

- 7 Februari 2022, 20:20 WIB
Sejumlah pasien menunggu hasil pemeriksaan COVID-19 di IGD RSUD Depok, Jawa Barat, Jumat, 4 Februari 2022.
Sejumlah pasien menunggu hasil pemeriksaan COVID-19 di IGD RSUD Depok, Jawa Barat, Jumat, 4 Februari 2022. /Antara/Asprilla Dwi Adha/

PR BEKASI – Covid-19 varian Omicron mulai merebak di Indonesia. 

Kasus Covid-19 varian Omicron mulai ditemukan di sejumlah daerah seperti DKI Jakarta. 

Bahkan dilaporkan kasus Covid-19 varian Omicron ini menerjang tenaga kesehatan di Jakarta. 

Dikabarkan sebaran positivity rate Covid- tenaga kesehatan di Jakarta lebih dari 30 persen. 

Baca Juga: Lirik Lagu Sebelum Aku Lelah Kau Sudah Kalah - Cing Abdel x Mr. Jarwo, Theme Song Team Abdel di Laga Pingpong

Kabar tingginya positive rate ini pun mendapatkan tanggapan dari Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Prof. Zubairi Djoerban.

Zubairi Djoerban mengatakan bahwa gelombang Covid-19 mulai mengancam tenaga kesehatan.

Hal tersebut disampaikan Zubairi Djoerban melalui akun Twitternya @ProfesorZubairi.

“Gelombang ini mulai mengancam nakes di rumah sakit,” kata Zubairi Djoerban sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari Twitter-nya pada Senin 7 Februari 2022 .

Halaman:

Editor: Gita Pratiwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x