Siapa Brigjen Hendra Kurniawan? Simak Biodatanya yang Jadi Tersangka Obstruction of Justice Kasus Brigadir J

- 3 September 2022, 12:18 WIB
Simak biodata Brigjen Hendra Kurniawan.
Simak biodata Brigjen Hendra Kurniawan. /Antara/Sigit Kurniawan/

PR BEKASI - Belum lama ini, Brigjen Hendra Kurniawan menjadi sorotan.

Pasalnya, Brigjen Hendra Kurniawan menjadi salah satu tersangka obstruction of justice dalam kasus Brigadir J.

Sosoknya banyak dicari di mesin pencarian, disebut karena semapt tidak membolehkan keluarga Brigadir J untuk membuka peti mati melihat jasad sang brigadir terakhir kalinya.

Lalu siapa sosok Hendra Kurniawan ini?

Baca Juga: Rose BLACKPINK Menjadi Duta Sulwhasoo, Ungkap Kehidupan Masa Kecilnya

Sebagaimana diberitakan Portal Jember dalam artikel "Biodata dan Profil Brigjen Hendra Kurniawan, Tersangka Obstruction of Justice dalam Kasus Brigadir J"

Terdapat biodata Brigjen Pol Hendra Kurniawan, lengkap dengan nama istri, anak, dan pangkat.

Serta dilengkapi riwayat jabatan Hendra Kurniawan di kepolisian yang menjadi tersangka obstruction of justice kasus Brigadir J.

Biodata

Baca Juga: Nonton Big Mouth Episode 11-12: Jadwal Tayang, Link Nonton, dan Spoilernya

Nama: Brigjen Pol. Hendra Kurniawan, S.I.K

Tempat tanggal lahir: Bandung, 16 Maret 1974

Pangkat: Brigadir Jenderal Polisi (Bintang 1)

Jabatan terakhir: Karopaminal Divpropam Polri

Tahun lulus Akpol: 1995

Baca Juga: Striker Wilfried Gnonto Resmi Bergabung dengan Leeds United

Nama istri: Seali Syah Alam

Jumlah anak: 4 orang

Nama anak: Mikhael, Hanin, Amandine Cattleya B Kurniawan, Amando Harald Kurniawan.

 

Riwayat jabatan kepolisian

1. Kaden A Ro Paminal Div Propam Polri

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus dan Virgo pada 4 September 2022: Ada Kabar Menyenangkan Soal Finansial

2. Analis Kebijakan madya Bidang Paminal Div Propam Polri

3. Kabagbinpam Ro Paminal Divpropam Polri

4. Karo Paminal Div Propam Polri (2020)

Demikianlah biodata Brigjen Pol Hendra Kurniawan yang akan menjalani sidang kode etik menjadi tersangka obstruction of justice dalam kasus Brigadir J. ***(Nurul Hidayati/Portal Jember)

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah