Berulah Lagi, Enam Alat Berat Dibakar KKB di Pegunungan Bintang

- 13 September 2022, 14:38 WIB
Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol AM Kamal . (Foto: Dok Net)
Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol AM Kamal . (Foto: Dok Net) /

Alat berat itu terdiri dari lima ekskavator dan satu buldoser.

Masih menururt Kamal, 24 karyawan DHR tengah berada di kamp saat kejadian.

Kemudian 16 orang berusaha menyelamatkan diri hingga melapor ke Polres Pegunungan Bintang.

Terkait peristiwa itu, Kamal menyebut belum ada laporan korban jiwa.

Baca Juga: Info Loker Terbaru September 2022: Bank Muamalat Buka Lowongan Kerja di Beberapa Kota, Simak Kualifikasinya!

Saat ini, anggota Polres Pegunungan Bintang juga telah menuju ke lokasi (TKP).

"Mudah-mudahan tidak ada korban jiwa. Tetapi, untuk memastikan kami masih menunggu laporan dari Polres Pegubin," tutur Kamal.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah