Prediksi Suhu Panas Tertinggi di 5 Kota Besar Pulau Jawa 1-6 Oktober 2023: Jakarta, Bandung, hingga Surabaya

- 1 Oktober 2023, 14:20 WIB
Ilustrasi - Prediksi suhu panas tertinggi di 5 kota besar Pulau Jawa 1-6 Oktober 2023 dari Jakarta, Bandung hingga Surabaya.
Ilustrasi - Prediksi suhu panas tertinggi di 5 kota besar Pulau Jawa 1-6 Oktober 2023 dari Jakarta, Bandung hingga Surabaya. /Pixabay/GerdAltmann/

PATRIOT BEKASI - Berikut prediksi suhu panas tertinggi di 5 kota besar Pulau Jawa, Indonesia pada 1-6 Oktober 2023 dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

Fenomena cuaca panas terik terjadi beberapa hari terakhir di bulan September sampai Oktober 2023.

Analisis suhu udara dari BMKG pada 22-29 September bahkan ada yang menyentuh 38 drajat.

Suhu udara 38 drajat tersebut terjadi di Stasiun Klimatologi Semarang, Jawa Tengah pada 25 dan 29 September.

Baca Juga: Jujutsu Kaisen: Teknik Penghancuran Diri Kashimo Hajime 'Genjuu Kohaku', Mungkinkan Segala Fenomena Listrik?

Kemudian disusul oleh Stasiun Meteorologi Kerjati Majalengka, Jawa Barat yang mana suhu panas di wilayah tersebut capai 38 drajat pada 28 September.

Menurut BMKG suhu panas diperkirakan masih akan berlanjut sampai bulan Oktober.

Langsung saja, berikut prediksi suhu panas tertinggi di 5 kota besar Pulau Jawa 1-6 Oktober 2023:

Halaman:

Editor: Ahmad Zaki Kusnaedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x