Faye White Ungkap Awal Karir dan Inspirasinya Bergabung Menjadi Tim Sepak Bola Putri Sejak Usia 14 Tahun

- 3 Desember 2021, 21:00 WIB
Faye White beberkan kisah awal karirnya menjadi tim sepak bola putri, hingga bergabung dan jadi kapten Inggris sekaligus Arsenal.
Faye White beberkan kisah awal karirnya menjadi tim sepak bola putri, hingga bergabung dan jadi kapten Inggris sekaligus Arsenal. /Instagram/@faye_white

PR BEKASI - Faye White kini beberkan cerita awal karirnya setelah menjadi mantan kapten Inggris dan Arsenal.

Faye White mengatakan latar belakang kehidupan masa kecilnya yang merupakan bagian dari jejak awal karirnya.

"Saya tumbuh dengan sepak bola di sekitar saya. Kakak saya biasa bermain di taman dengan teman-temannya dan saya hanya ingin terlibat," kata Faye White, dilansir PikiranRakyat-Bekasi.com dari 90min, pada Kamis, 2 Desember 2021

Baca Juga: Drama Korea Snowdrop Rilis Poster, Sederet Tokoh Pemain Jadi Sorotan

Selain berkelakuan cukup tomboi, Faye White juga memiliki seorang kakak laki-laki yang membuatnya ingin berlatih bola bersama.

Meski memahami nalurinya sebagai perempuan, namun hal tersebut membuat Faye White menjadi lebih bersungguh-sunggu.

"Jelas ada momen 'Oh tapi kamu seorang gadis dan Anda tidak bisa bermain.' Itu hanya membuatku semakin bersemangat," ujarnya.

Baca Juga: Susul Pfizer, Novavax Segera Buat Vaksin untuk Lawan Covid-19 Varian omicron

Menjadi seorang perempuan tak menjadi halangan bagi Faye White bergabung dengan tim sepak bola laki-laki.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: 90min.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah