Jadwal Indonesia di Sea Games 2022, Waspadai Vietnam, Siap Bawa Pulang Emas

- 4 Mei 2022, 08:42 WIB
Timnas Indonesia siap berlaga di Sea Games 2022.
Timnas Indonesia siap berlaga di Sea Games 2022. /Dok. PSSI

PR BEKASI – Sea Games 2022 menghadirkan banyak cabang olahraga termasuk sepak bola yang akan segera berlaga.

Indonesia tergabung di grup Sea Games 2022 bersama Vietnam, Timor Leste, Filipina, dan Myanmar.

Gelaran ini diadakan di Vietnam dan sempat tertunda pada 2021 lalu akibat pandemi Covid-19 yang belum melandai.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans 7 dan Trans TV 4 Mei 2022, Temani Libur Lebaran Anda

Seharusnya pesta olahraga ini dilaksanakan pada 2021 lalu tepatnya pada 21 November hingga 2 Desember 2021 lalu.

Kini ajang itu akan berlangsung pada 12-23 Mei 2022, laga sepak bola nanti akan digelar sejak sebelum tanggal tersebut.

Sea Games 2022 adalah perhelatan ke-31 dari perhelatan olahraga se-Asia Tenggara, total ada 40 cabor yang dipertandingkan.

Baca Juga: Mieke Widjadja Meninggal Dunia, Nia Zulkarnaen: Innalillahi, Sekarang Mama Sudah Ngga Sakit Lagi

PSSI sudah memanggil deretan pemain untuk memperkuat skuad Merah Putih U23 di kompetisi yang cukup bergengsi tersebut.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Instagram @pssi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x