Kapan Final Piala Presiden 2022? Simak Jadwal Arema FC vs Borneo FC Leg 1

- 14 Juli 2022, 09:48 WIB
Ilustrasi laga Arema FC vs Borneo FC, simak jadwal final leg 1 Piala Presiden 2022 tersebut.
Ilustrasi laga Arema FC vs Borneo FC, simak jadwal final leg 1 Piala Presiden 2022 tersebut. /Bryan Alex Tarore/Teras Gorontalo/

PR BEKASI – Gelaran Piala Presiden 2022 memasuki partai final yang mempertemukan Arema FC vs Borneo FC.

Tentu penikmat sepak bola Indonesia menantikan ajang final yang menyajikan duel sengit antara dua tim terbaik tersebut.

Diketahui kontestan laga final Arema FC vs Borneo FC tersebut telah mengalahkan lawannya masing-masing sebelumnya.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Glimpse of Us – Joji, Bikin Galau Satu Dunia

Dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari laman Piala Presiden, Singo Edan lolos dari grup D dengan selisih gol yang minimalis.

Mereka mencetak 2 gol dan kebobolan 1 gol, berbanding terbalik dengan Persikabo yang menjadi juru kunci grup.

Sementara itu klub itu lolos didampingi PSM Makassar yang menang head to head dengan Persik padahal punya selisih gol sama yakni 1-1.

Baca Juga: Drama Korea Anna Tayang di Mana? Simak Link Nonton dan Jadwal Tayang Episode 1 hingga Tamat

Adapun Borneo FC adalah jawara grup B, satu di antara 2 grup yang berisi 5 tim, mereka lolos didampingi Barito Putera.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Piala Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x