Jangan Sampai Otot Tangan Anda Mengecil, Lakukan 2 Gerakan Push Up Ini Agar Berotot

- 9 Oktober 2020, 14:09 WIB
Ilustrasi push up.
Ilustrasi push up. //Ivan Samkov/Pexels.com

PR BEKASI - Lengan tangan termasuk salah satu bagian dari tubuh yang mempunyai banyak sekali kelenjar lemaknya pada permukaan kulit.

Jika tubuh Anda terlalu banyak mengonsumsi makanan yang tidak sehat dan kurangnya olahraga, maka ukuran pada lengan dapat dengan cepat membesar namun kendor.

Jika Anda ingin sekali mengecilkan lengan secara alami, berarti diharuskan untuk mencoba beberapa cara dalam mengecilkan lengan.

Baca Juga: Terenyuh Lihat Ruko Buku Terbakar, Anies Baswedan: Nanti Kita Akan Bantu Lewat Pinjaman Modal

Hanya dengan gerakan olahraga yang sederhana saja,  lengan Anda dapat menjadi jauh lebih kencang dan tidak bergelambir. Salah satunya dengan melakukan push up.

Namun tahukah Anda bahwa ada beberapa teknik push up yang dapat dilakukan saat di rumah saja:

- Push Up Sempurna dengan Dinding

Push up termasuk salah satu gerakan olahraga yang umumnya mudah dipraktikkan untuk mengecilkan lengan tangan.

Untuk satu gerakan saja, push up ini dapat melatih otot kaki, dada, perut, maupun lengan sekalian. Banyak sekali jenis push up yang bisa Anda lakukan dengan mudah.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x