Kabar Gembira! Alumni Kartu Prakerja Bisa Dapatkan Tambahan Modal Wirausaha dari Pemerintah, Catat Syaratnya

- 6 Maret 2021, 14:07 WIB
Alumni Kartu Prakerja bisa dapat tambahan modal wirausaha dari pemerintah.
Alumni Kartu Prakerja bisa dapat tambahan modal wirausaha dari pemerintah. /TRENGGALEKPEDIA.COM/Tangkap Layar.

PR BEKASI – Alumni Kartu Prakerja dikabarkan bisa mendapatkan tambahan modal wirausaha dari pemerintah.

Kebijakan tersebut tentu dapat membantu para alumni Kartu Prakerja untuk lebih mandiri.

Tak hanya itu, alumni Kartu Prakerja juga dapat mengaplikasikan ilmu yang mereka dapatkan dari pelatihan yang sudah mereka ikuti.

Sehingga, hal tersebut juga dapat membantu pemerintah untuk mengurangi angka pengangguran.

Baca Juga: Sindir Moeldoko yang Terpilih Jadi Ketum Demokrat versi KLB, Said Didu: Izinkan Saya Tertawa

Baca Juga: Transgender Taiwan Terancam Terjerat Hukum, Usai Kejutkan Publik Tentang Kabar Kehamilannnya

Baca Juga: Sebuh Manuver Moeldoko 'Bunuh' Demokrat, Pengamat: Tak Lebih dari Sutiyoso yang Gagal Besarkan Partai

Bahkan bukan tidak mungkin jika usaha tersebut akan berkembang dan menyerap tenaga kerja.

Para alumni Kartu Prakerja yang membutuhkan tambahan modal wirausaha tak perlu khawatir karena pemerintah akan memberikannya.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Semarangku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x