Ramalan Jayabaya di Tahun 2022: Rakyat Kecil Bersatu, Indonesia Raih Masa Keemasan usai Pandemi Covid-19

- 16 Oktober 2021, 19:14 WIB
Ramalan Jayabaya diprediksi akan terjadi di tahun 2022. Benarkah rakyat kecil akan merobohkan kezaliman dan ketidakadilan?
Ramalan Jayabaya diprediksi akan terjadi di tahun 2022. Benarkah rakyat kecil akan merobohkan kezaliman dan ketidakadilan? /YouTube/Mangir TV

PR BEKASI - Ramalan Jayabaya memprediksi tahun 2022 akan menjadi tahun keemasan bagi Indonesia, benarkah?

Sebagai informasi, Ramalan Jayabaya atau yang kerap disebut Jangka Jayabaya merupakan Ramalan dalam tradisi Jawa.

Sesuai namanya, Ramalan Jayabaya ditulis oleh Jayabaya, yakni raja yang memerintah Kediri sekitar tahun 1135 hingga 1157 Masehi.

Baca Juga: Ungkap Bagamana Sosok Satria Piningit yang Sesungguhnya, Berikut Penjelasan Ramalan Jayabaya

Adapun Ramalan Jayabaya yang diprediksi akan terjadi pada tahun 2022, yakni Ramalan ke-7.

Sebelumnya, Ramalan Jayabaya meramalkan adanya banjir darah hingga hilangnya nyawa yang tak pandang bulu di Indonesia.

Ramalan tersebut terbukti dengan merebaknya pandemi Covid-19 yang kian mengguncang kondisi Indonesia hingga saat ini.

Baca Juga: Ramalan Jayabaya Ungkap Sosok SatrioPiningit yang Diyakini Sakti Mandraguna, Simak Kisahnya

Setelah situasi itu, Ramalan Jayabaya memprediksi akan adanya masa keemasan.

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah