One Piece: 5 Buah Iblis yang Memiliki Kekuatan Paling Lemah

- 19 April 2022, 05:00 WIB
Ilustrasi Buah Iblis. Daftar buah iblis paling lemah di One Piece.
Ilustrasi Buah Iblis. Daftar buah iblis paling lemah di One Piece. /Tangkapan Layar

4. Sube Sube no Mi

Sube Sube no Mi adalah salah satu buah iblis bertipe paramecia, yang dimakan oleh Alvida, sehingga membuatnya menjadi manusia licin.

Orang yang memakan buah iblis Sube Sube no Mi akan bisa meluncur dimana saja, karena tubuhnya yang licin, berkat lemak tubuhnya yang menjadikannya licin.

Namun lebih jauh lagi, kekuatan buah iblis ini juga memberikan dampak yang lain, yakni siapapun yang memakan buah iblis ini akan menjadi cantik dan muda.

Karena kata ‘Sube Sube’ juga bisa berarti ‘muda dan seksi’, terlihat ketika Luffy bertemu dengan Alvida, wajah dari Alvida sudah berubah menjadi lebih muda, cantik dan juga seksi.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Hari Bumi 2022, Cocok untuk Dijadikan Foto Profil WhatsApp

Namun, kemampuan buah iblis ini tentunya tidak memberikan atau menambah kekuatan kepada penggunaannya, karena hanya membuat penggunanya jadi licin atau cantik saja.

Sehingga ketika dalam sebuah pertarungan, Alvida harus mengandalkan kemampuan pribadinya untuk melawan para musuh-musuhnya.

5. Shari Shari no Mi

Shari Shari no Mi adalah salah satu buah iblis tipe paramecia, yang memungkinkan penggunanya mampu pengubah lengan dan kakinya menjadi sebuah roda.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah