One Piece: Berikut Daftar 5 Karakter Terbaik yang Jadi Pilihan Fans Selama 1053 Episode

- 24 Juni 2022, 09:48 WIB
Ilustrasi karakter Monkey D Luffy.
Ilustrasi karakter Monkey D Luffy. /YouTube Anime no Mi

Karena sikapnya yang serius dalam menerapkan ilmu pedang serta penampilannya yang tampan.

Mungkin Trafalgar tidak akan pernah menjadi bagian dari Topi Jerami, tapi beberapa penggemar telah menempatkannya khusus di hati para pencintanya.

Baca Juga: One Piece: 7 Calon Lawan Green Bull di Wano Kuni, Mulai dari Brook Hingga Luffy, Siapakah yang Paling Cocok?

2. Portgas D. Ace

Portgas D. Ace adalah salah satu karakter yang lebih penting dalam cerita One Piece, setelah merawat Luffy dan menjadikannya orang seperti sekarang.

Bahkan setelah kematiannya Ace tetap menjadi karakter yang sangat populer dan dicintai.

Adegan kematiannya mungkin mengejutkan banyak penggemar, dan bahkan membuat staf Oda sedikit berduka.

3. Shanks

Shanks merupakan karakter One Piece yang sudah diperkenalkan sejak awal. Dirinya sudah melakukan banyak hal untuk menjadi Yonko of The Sea.

Shanks memiliki kru bajak lautnya sendiri yakni Bajak Laut Rambut Merah, dan juga salah satu pendekar pedang terbaik di dunia anime.

Halaman:

Editor: Nicolaus Ade Prasetyo

Sumber: Screenrant


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah