One Piece: Alasan Kuat Kenapa Bounty Dracule Mihawk Setara Yonko, Simak Penjelasannya

- 8 September 2022, 20:50 WIB
Terungkap alasan kenapa Dracule Mihawk mendapat nilai bounty tinggi di One Piece.
Terungkap alasan kenapa Dracule Mihawk mendapat nilai bounty tinggi di One Piece. /CBR

Jika saja Mihawk tidak bergabung dengan organisasi Pemerintah tersebut, maka nilai bounty Mihawk kemungkinan akan jauh lebih tinggi karena memburu para Marinir.

Di mana setiap bajak laut bertemu dengan Angkatan Laut mereka akan pergi, namun tidak untuk Mihawk.

Itu menjadi salah satu alasan mengapa nilai bounty Mihawk menjadi salah satu yang tertinggi di One Piece.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo dan Aquarius untuk Jumat 9 September 2022: Hadapi Ketakutan

2. Pendekar Pedang Terkuat

Tidak diragukan mengenai keterampilan pedang Mihawk bahkan diakui sebagai Pendekar Pedang Terkuat di One Piece.

Mihawk diketahui memiliki Pedang Hitam salah satu dari 12 Saijo O Wazamono yang dinamainya sebagai Yoru.

Sejumlah bajak laut kuat pernah dihadapi, mulai dari Vista, Crocodile, Daz hingga Shanks, namun tidak ada yang membuat Mihawk serius.

Baca Juga: Kunyit Bantu Hilangkan Pusing, Simak Manfaatnya bagi Kesehatan Menurut dr Zaidul Akbar

Hal itulah yang membuat Angkatan Laut mempertimbangkan nilai bounty Mihawk di One Piece dan ancamannya kepada Dunia.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Gamerant


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah