Dituding Warganet Melempem Soal Habib Rizieq, Bintang Emon: yang Nerima Risiko Saya Sendiri, Bos!

- 16 November 2020, 21:00 WIB
Bintang Emon dinilai melempem karena tidak mengkritik acara Habib Rizieq.
Bintang Emon dinilai melempem karena tidak mengkritik acara Habib Rizieq. /Instagram.com/@bintangemon/

PR BEKASI - Bintang Emon, stand up komedian Indonesia, dituding 'melempem' menyikapi deretan isu hangat sikap kontroversi yang dilakukan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab.

Bintang Emon tidak biasanya menunjukkan taringnya kali ini, sebagaimana biasa ia tunjukan pada pemerintah. Pada akun Twitternya, Bintang Emon masih belum mengkritik isu hangat Habib Rizieq.

Melihat hal tersebut, akun anonim pun menyerang Bintang Emon yang melempem menyikapi isu hangat Habib Rizieq. Bintang Emon lantas buka suara terkait hal tersebut.

Baca Juga: Keturunan Nabi Bisa Jadi Pangkal Kesombongan, Simak Tabiat Habib yang Tak Boleh Diikuti

"Bang, mon maap nih cara ente manasin kok bocah dan sumpah. Abis ngatain, terus nyuruh. Kocak juga saya liat-liat. Ente gasuka ama yg sana, tapi bahasanya kasar bener," tutur Bintang Emon.

Bintang Emon yang biasa vokal mengkritisi isu hangat, kini tidak seperti biasanya diam. Oleh karena itu, Bintang Emon membeberkan alasan dirinya tidak ikut mengkritisi isu terkait Habib Rizieq.

"Terkait apa yg mau saya bahas ya njenengan tidak punya sedikitpun hak untuk mengatur itu," kata Bintang Emon, sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari akun Twitternya pada Senin, 16 November 2020.

Bintang Emon juga membeberkan alasannya tidak mengkritik deratan kontroversi yang dilakukan Habib Rizieq semenjak kepulangannya ke Indonesia.

Baca Juga: Presiden Jokowi Minta Tito Karnavian Tegur Kepala Daerah yang Mengizinkan Kerumunan

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x