Jadwal Imsak dan Buka Puasa Kamis, 29 April 2021 untuk Wilayah Bekasi, Depok, dan Bandung

28 April 2021, 18:59 WIB
Ilustrasi jadwal imsak wilayah Bekasi, Depok, Bandung Rabu, 28 April 2021. /Pexel/Pavlo Luchkovski

PR BEKASI – Umat Muslim akan memasuki hari keempat ibadah puasa di bulan Ramadhan 1442 H pada hari Kamis, 29 April 2021.

Berikut jadwal waktu imsak dan berbuka puasa untuk wilayah Bekasi, Depok dan Bandung:

Bekasi:

Imsak : 04.25 WIB

Subuh: 04.35 WIB

Zuhur: 11.52 WIB

Asar: 15.13 WIB

Magrib: 17.49 WIB

Isya: 19.00 WIB

Baca Juga: Profil Laksana Tri Handoko, Kepala BRIN yang Baru Saja Dilantik Jokowi di Istana Negara Hari Ini

Depok:

Imsak: 04.26 WIB

Subuh: 04.36 WIB

Zuhur: 11.52 WIB

Asar: 15.13 WIB

Magrib: 17.49 WIB

Isya: 19.00 WIB

Baca Juga: Menag Gus Yaqut Resmi Melarang Santri di Seluruh Indonesia untuk Melakukan Mudik Lebaran 2021

Bandung

Imsak: 04.24 WIB

Subuh: 04.34 WIB

Zuhur: 11.49 WIB

Asar: 15.10 WIB

Magrib: 17.46 WIB

Isya: 18.57 WIB

Baca Juga: Bank Mandiri Sambut Positif Open Banking API, Berharap Jadi Solusi Perluasan Jaringan Bisnis Mitra

Selain itu, jangan lupa membaca doa niat berpuasa seperti berikut ini:

Doa Niat Berpuasa:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin ‘an adā’i fardhi syahri Ramadhāna hādzihis sanati lillāhi ta‘ālā

Artinya: "Aku berniat puasa esok hari demi menunaikan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah ta’ala."

Baca Juga: Tegas Mudik Dilarang, Namun Pemerintah Tetap Buka Tempat Wisata Bahkan Akan Siapkan Swab Antigen Gratis

Serta doa ketika berbuka puasa, seperti berikut:

Doa Berbuka Puasa:

Menurut hadis riwayat Abu Dawud

ذَهَبَ الظَّمَأُ وَابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ، وَثَبَتَ الأَجْرُ إِنْ شَاءَ اللهُ

Dzahabaz zhama'u wabtallatil 'uruqu wa tsabatal ajru, insyaallah.

Artinya: "Telah hilang rasa haus, dan urat-urat telah basah serta pahala telah tetap, insya Allah."

Baca Juga: Jawab Kabar Penangkapan Munarman adalah Pesanan, Nahra: Karena Mengejarnya Butuh Waktu 23 Tahun

Menurut hadis riwayat Bukhari dan Muslim

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.

Artinya: "Ya Allah, untuk Mu aku berpuasa, dan kepada Mu aku beriman, dan dengan rezeki Mu aku berbuka. Dengan rahmat Mu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang."***

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Kemenag

Tags

Terkini

Terpopuler