Kaya Manfaat Kesehatan, Begini Cara Membuat dan Konsumsi Jus Daun Pepaya

- 16 Februari 2021, 19:37 WIB
Daun pepaya ternyata bisa dijadikan jus yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
Daun pepaya ternyata bisa dijadikan jus yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. /PIXABAY/

PR BEKASICarica Papaya atau yang biasa disebut dengan pepaya, merupakan tanaman buah yang tumbuh di daerah tropis dan merupakan salah satu buah yang paling disukai.

Buah berwarna jingga kekuningan ini kaya akan nutrisi yang sangat bagus untuk kesehatan kita.

Ia memiliki sifat antibakteri dan hampir setiap bagian tanaman pepaya bisa dimanfaatkan, seperti dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari situs Times of India, Selasa, 16 Februari 2021.

Baca Juga: Bila Kompetisi Diizinkan Digelar, Polri Minta Pemain Liga 1 Masuk Prioritas Vaksin Covid-19

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Pesan Berantai Curahan Hati Gubernur Jakarta Anies Baswedan, Ini Faktanya

Baca Juga: Merasa Tak Ada yang Salah dengan Lawakannya, Ridwan Remin Tak Akan Minta Maaf Pada Ruben Onsu

Selain buahnya, bagian tanaman pepaya yang paling banyak dikonsumsi adalah daun dari pepaya itu sendiri.

Jus daun pepaya adalah obat yang paling baik digunakan untuk meningkatkan jumlah trombosit.

Ini telah mendapatkan popularitas luar biasa dalam beberapa tahun terakhir karena berbagai manfaat kesehatannya.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x