Ada Berapa Jenis Alergi dan Gejalanya? Simak Penjelasannya

- 20 Februari 2021, 21:33 WIB
Ilustrasi alergi.
Ilustrasi alergi. /PIXABAY

PR BEKASI – Reaksi Alergi seseorang dapat beragam dari yang ringan hingga yang dapat membahayakan nyawa.

Alergi dapat dipicu oleh berbagai hal, bahkan mungkin yang Anda anggap sepele dapat berbahaya bagi mereka yang memiliki alergi terhadap zat tersebut.

Tentu dengan pengetahuan yang baik Anda dapat menolong teman atau saudara Anda yang sedang mengalami reaksi alergi atau menghindari zat penyebab alergi tersebut.

Baca Juga: Coreng Institusi Polri, Kapolri Akan Tindak Tegas Kompol Yuni

Baca Juga: Geisz Chalifah Anjurkan Anies Tak Sombong Seperti Pendahulunya, Muannas Alaidid: Tega Benar

Baca Juga: PLN Matikan Listrik di Titik Lokasi Banjir: Pemulihan Listrik Bergantung Keadaan Wilayah atau Gardu Induk

Berikut macam-macam jenis alergi dan gejalanya seperti dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari Sanook, Sabtu 20 Februari 2021.

1. Alergi makanan

Alergi makanan adalah suatu kondisi di mana tubuh mengalami hipersensitivitas terhadap makanan yang dicerna.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Sanook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x