Dipercaya Bikin Umur Panjang, Simak 5 Kebiasaan yang Bisa Dilakukan Sehari-hari Salah Satunya Jangan Mager

- 24 Februari 2021, 19:33 WIB
Ilustrasi kunyit
Ilustrasi kunyit //pixabay/NirmalSarkar

PR BEKASI – Kebiasaan yang dilakukan oleh seseorang dapat berdampak pada dirinya sendiri.

Salah satunya yakni, aktivitas positif yang diyakini juga sebagai salah satu faktor panjang umur.

Kebiasaan positif tersebut dapat memicu anggota dan organ tubuh bekerja dengan baik.

Baca Juga: Terkait Penyerobotan Lahan PTPN oleh Rizieq Shihab, Polisi Periksa Penguasa Tanah

Sehingga, akan memengaruhi suasana hati, pikiran, dan hormon seseorang.

Untuk itu kebiasaan dalam menjalani aktivitas sehari-hari perlu diperhatikan.

Sedikit yang tahu, ada beberapa kebiasaan-kebiasaan yang bikin anda panjang umur.

Baca Juga: Hujan Ekstrem Diperkirakan Terjadi Malam Ini, BMKG Minta Jabodetabek, Jabar, dan Jateng Siaga Banjir

Banyak yang menganggap bahwa umur panjang ditentukan oleh genetika.

Padahal, dinilai bahwa peran gen jauh lebih kecil daripada yang diyakini.

Faktor lingkungan, seperti pola makan dan gaya hidup adalah faktor terbesar anda bisa mendapatkan umur yang panjang

Baca Juga: Viral Video Kerumunan Massa Jokowi di Flores, Begini Tanggapan Haikal Hassan

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari laman Healthline.com, Rabu 24 Februari 2021, berikut kebiasaan-kebiasaan yang bikin panjang umur.

1. Tidak makan berlebihan

Hubungan antara panjang umur dan asupan kalori tidak bisa disepelekan.

Baca Juga: Mardani Ali Sera Soroti Kerumunan Sambut Jokowi di NTT: Masyarakat Butuh Teladan Pemimpinnya

Penelitian menunjukkan bahwa pengurangan 10-50 persen asupan kalori normal dapat meningkatkan umur maksimun.

Pembatasan kalori dapat membantu mengurangi kelebihan berat badan dan lemak perut, yang keduanya adalah penyebab kematian dini.

Intinya, membatasi asupan kalori dapat membantu anda hidup lebih lama, dan melindungi anda terhadap penyakit.

Baca Juga: Seringkali Dianggap Sepele, Berikut 4 Penyebab Batuk Tidak Kunjung Sembuh yang Wajib Diketahui

2. Makan lebih banyak kacang

Salah satu kebiasaan yang bikin panjang umur adalah makan lebih banyak kacang-kacangan. Kacang adalah pembangkit energi.

Kacang kaya akan serat, antioksidan, protein, dan senyawa tumbuhan yang bermanfaat.

Kacang juga sumber vitamin dan mineral, seperti, magnesium, folat, kalium, serta vitamin B6 dan E.

Baca Juga: Tak Lagi Jabat Presiden AS, Donald Trump Akan Dituntut Atas Kasus Dugaan Pemerkosaan yang Libatkan Dirinya

Penelitan menunjukkan bahwa kacang memberi efek menguntungkan pada penyakit jantung, tekanan darah tinggi, diabetes, dan beberapa jenis kanker.

Studi menemukan bahwa orang yang mengonsumsi setidaknya tiga porsi kacang per minggu, memiliki risiko 39 persen lebih rendah untuk kematian dini.

3. Mengonsumsi kunyit

Baca Juga: Keluarga di Jember Pertanyakan Kondisi Ashanty yang Dikabarkan Meninggal, Anang: Waduh, Enggak!

Kunyit adalah herbal terbaik untuk anti-penuaan. Kunyit mengandung senyawa kurkumin, yang dapat menjaga fungsi otak, jantung, dan paru-paru, serta melindungi anda dari kanker, dan penyakit terkait usia.

Penelitian pada hewan menunjukkan bahwa kurkumin pada kunyit dapat meningkatkan umur pada serangga dan tikus.

Baca Juga: Diyakini Sudah Muncul Saat Ini, Berikut Beberapa Tanda Sifat Anak di Akhir Zaman Menurut Rasululah

Meski demikian, kunyit telah dikonsumsi selama ribuan tahun di India dan dianggap aman.

4. Jangan malas bergerak alias mager

Tidak aktif secara fisik atau mager adalah salah satu penyebab kematian dini.

Baca Juga: Diyakini Sudah Muncul Saat Ini, Berikut Beberapa Tanda Sifat Anak di Akhir Zaman Menurut Rasululah

Namun, jika anda aktif secara fisik, maka membuat anda tetap sehat dan berumur panjang.

Untuk itu, anda bisa melakukan latihan minimal 15 menit sehari. Hal ini dapat mencakup tambahan usia 3 tahun lebih lama.

Penelitian pada hewan menunjukkan bahwa kurkumin pada kunyit dapat meningkatkan umur pada serangga dan tikus.

Baca Juga: Jokowi Harus Digugat Soal Kerumunan di NTT, Rocky Gerung: Presiden secara Sadar Bertentangan dengan UU

 

Dengan bergerak aktif, risiko kematian dini dapat menurun sebesar 4 persen.

Selain itu, aktivias fisik secara teratur dapat memperpanjang umur anda.

Berolahraga lebih dari 150 menit per minggu adalah yang terbaik.

Baca Juga: Manfaatkan Lahan Pekarangan Rumah, 5 Budidaya Tanaman Penghasil Uang dengan Cepat

5. Minum kopi atau teh

Salah satu kebiasaan yang bikin panjang umur adalah dengan minum kopi atau teh.

Minum kopi atau teh dipercaya dapat menurunkan risiko penyakit krois.

Contohnya teh hijau. Kandungan polifenil dan ketekin pada teh hijau dapa menurunkan risiko kanker, diabetes, dan peyakit jantung.

Baca Juga: Selalu Gunakan Bahasa Daerah, 1,3 Juta Anak di NTT Belum Bisa Berbahasa Indonesia

Sementara itu, kopi dikaitkan dengan penurunan risiko diabetes tipae 2, penyakit jantung, dan kanker tertentu, serta penyakit otak, seperti alzheimer dan parkinson.

Selain itu, pminum kopi dan teh memiliki risiko kematian dini 20-30 persen lebih rendah dibandingkan dengan orang yang tidak minum kopi atau teh.

Itulah lima kebiasaan yang bikin panjang umur. Lakukankah kebiasaan-kebiasaan tersebut, dan rasakan manfaatnya.*** (Lilia Sari/RingtimesBanyuwangi.Pikiran-Rakyat.com)

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x