Ahli Gizi Klinik UI Beri Tips Memilih dan Saran Penyanjian Mi Instan Sehat, Campur dengan Telur

- 13 Juli 2021, 11:22 WIB
Ilustrasi mi instan. Tips memilih mi instan sehat dan saran penyajian menurut Ahli Gizi UI.
Ilustrasi mi instan. Tips memilih mi instan sehat dan saran penyajian menurut Ahli Gizi UI. /Pexels/Alena Shekhovtcova

 

PR BEKASI – Banyak produk mi instan yang diklaim sehat di pasaran tetapi apakah cukup dengan memilih mi instan sehat untuk menjaga kesehatan tubuh Anda?

Berikut cara memilih mi instan sehat dan saran penyajian mi instan menurut Dokter Spesialis Gizi Klinik dari Universitas Indonesia, Juwalita Surapsari.

Tips Memilih Mi Instan Sehat

Juwalita Surapsari menyarankan Anda untuk mencermati kandungan di dalam produk mi instan sehat.

Baca Juga: Pakar Gizi Ungkap Cara Tepat Memilih Mie Instan yang Diklaim Sehat

Menurut dokter yang berpraktek di RS Pondok Indah-Pondok Indah itu, Anda jangan terfokus pada asupan kalori yang lebih rendah.

"Banyak mi instan yang mengandung kalori lebih rendah,” kata Juwalita Surapsari seperti dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari Antara pada Selasa, 13 Juli 2021.

“Tetapi untuk menjadi sehat, pertimbangannya tidak hanya mengenai kalori, kita harus jeli mengetahui kandungan lain dalam makanan tersebut, misalnya makanan instan atau olahan juga mengandung kadar garam tinggi," katanya, melanjutkan.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x