Sering Merasa Sangat Kelelahan? Jangan Abaikan, Bisa Jadi Tanda Kerusakan Fungsi Hati

- 28 Februari 2022, 14:56 WIB
Ilustrasi hati. Sering merasa lelah adalah salah satu ciri gejala adanya kerusakan pada hati.
Ilustrasi hati. Sering merasa lelah adalah salah satu ciri gejala adanya kerusakan pada hati. /Pixabay/Mohamed Hassa

Penyakit kuning ini biasanya merupakan tanda pertama, terkadang satu-satunya tanda dari penyakit hati.

2. Penurunan berat badan

Penurunan berat badan ini sama dengan penderita penyakit lainnya, seperti halnya kanker kolorektal.

Penderita kerusakan hati dipastikan akan mengalami penyusutan berat badan.

Baca Juga: One Piece 1042, Shanks Datang ke Wano, Luffy Akan Dibunuh oleh Admiral Kizaru dan Ryokugyu

3. Sakit perut

Penderita kerusakan hati sering mengeluhkan adanya rasa sakit perut.

Rasa sakit biasanya terasa sakit menusuk di area perut kanan atas, tepatnya di bawah tulang rusuk.

4. Sering merasa kelelahan parah (Kronis)

Meski belum pasti kelelahan itu sebagai ciri gejala kerusakan hati, namun kondisi ini tidak boleh diabaikan.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Eat This Not That


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x