Apa Perbedaan Makna Zakat, Infaq dan Sedekah? Begini Penjelasan Quraish Shihab

- 13 April 2022, 20:02 WIB
Ilustrasi zakat fitrah. Perbedaan zakat, sedekah dan infak.
Ilustrasi zakat fitrah. Perbedaan zakat, sedekah dan infak. /Dok Baznas

PR BEKASI - Fakar tafsir Qurash Shihab kerap memberikan penjelasan mengenai hal-hal yang berhubungan dengan kehidupan sehari-hari.

Pada kesempatan ini, Quraish Shihab menjelaskan mengenai perbedaan zakat, infaq dan sedekah.

Terkadang sebagain orang mungkin merasa bingung mengenai apa perbedaan zakat, infaq dan sedekah.

Baca Juga: Trailer One Piece Red Ungkap Shanks Miliki Putri Bernama Uta, Anaknya dengan Makino?

Istilah sedekah, zakat dan infaq memang sangat familiar bagi masayarakat di Indonesia.

Begini pendelasan Quraish Shihab mengenai perbedaan zakat, infaq dan sedekah seperti dalam artikel yang diterbitkan Mantra Pandeglag dengan judul "Inilah Perbedaan Makna Zakat, Infaq dan Sedekah Menurut Quraish Shihab: Pengeluaran Harta dengan Tulus,".

"Infaq adalah pengeluaran, apa dia wajib atau sunnah apa dia ikhlas atau tidak ikhlas, segala bentuk pengeluaran itu namanya infaq," ujarnya dikutip mantrapandeglang.com dari kanal YouTube Quraish Shihab pada Rabu, 13 April 2022.

Baca Juga: 20 Kapal Pesiar di Belanda Tak Bisa Berangkat Akibat Sanksi Perang Rusia di Ukraina

Quraish Shihab dalam Al Quran ada yunfiquuna fisabilillah yakni menafkahkan di jalan Allah dan ada juga bukan di jalan Allah.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Mantra Pandeglang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x