5 Kebiasaan Buruk yang Akan Mengganggu Kesehatanmu

- 2 Mei 2022, 12:20 WIB
Simak kebiasaan buruk dan sepele yang seringkali dilakukan oleh seseorang, salah satunya tidak mencuci tempat tidur.
Simak kebiasaan buruk dan sepele yang seringkali dilakukan oleh seseorang, salah satunya tidak mencuci tempat tidur. /Pixabay/cnick

Baca Juga: Ingin Menjadi Pengusaha Wanita Kelas Atas, Percaya Diri, dan Sukses? Miliki 3 Rahasia Berikut

Dokter kulit Cleveland Clinic mengatakan kamu harus mencuci bra dan pakaian dalam setelah setiap dua hingga tiga kali pemakaian sebagai aturan umum.

Mary Begovic Johnson, manajer komunikasi ilmiah senior Procter & Gamble juga menambahkan dalam sebuah wawancara mengatakan kamu tidak boleh memiliki bra yang sama lebih dari tiga hingga lima kali berturut-turut.

Alasannya adalah tubuhmu melepaskan keringat, kotoran, minyak, bakteri, tabir surya, ragi, jamur, dan banyak mikrobiota ke dalam bra dan pakaian dalam.

Baca Juga: Kejutan One Piece 1048, Senjata Kuno Uranus Berada di Bulan, Ternyata Dikuasai Leluhur Luffy Klan D

Jadi, memakai bra atau celana yang sama selama berhari-hari tanpa dicuci adalah kebiasaan buruk karena dapat menyebabkan noda dan bau tak sedap serta iritasi kulit, ruam, atau infeksi kulit lokal.

4. Berbagi sikat gigi, pisau cukur, atau sikat rambut

Produk perawatan pribadi adalah contoh sempurna dari hal-hal di mana berbagi bukanlah hal yang baik.

Baca Juga: 5 Pengguna Taijutsu Terlemah di Naruto, Siapa Lagi Selain Temari Si Pengguna Kekuatan Angin

Kebiasaan kebersihan mulut yang buruk sudah cukup buruk dan hal terakhir yang kamu inginkan adalah bakteri dari mulut orang lain menginfeksi mulutmu.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah