5 Tips Sederhana Menyimpan Buah Pisang Agar Lebih Tahan Lama

- 7 Juni 2022, 07:36 WIB
Simak cara menyimpan buah pisang supaya tahan lama.
Simak cara menyimpan buah pisang supaya tahan lama. /Aleksandar Pasaric/Pexels

PR BEKASI – Mudah dikonsumsi dan tidak berair menjadi alasan buah pisang digemari kebanyakan masyarakat.

Buah pisang juga selalu menjadi pilihan makanan bagi individu yang sedang menjalani program diet. Kandungan penuh vitamin dan mineral buah pisang dapat membuat kita mudah kenyang.

Namun, buah pisang bisa membusuk dengan cepat jika tidak disimpan dengan baik.

Dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari Travel and Leisure, terdapat lima cara sederhana untuk menyimpan buah pisang supaya lebih tahan lama.

Baca Juga: Ramalan Shio Monyet, Babi, Ayam, dan Anjing Selasa, 7 Juni 2022: Ada Pertengkaran Kecil

1. Pisahkan dari buah lain

Karena proses pembusukan buah pisang relatif cepat, dianjurkan agar memisahkan pisang dengan buah lainnya, terutama apel. Kandungan senyawa gas etana pada apel dapat mempercepat proses kematangan buah.

2. Tingkat kematangan terbaik

Pilihlah pisang dengan tingkat kematangan yang baik. Jika ingin langsung mengkonsumsi pisang, pilih yang berwarna sedikit krem kekuningan.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Travel and Leisure


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x