Pastikan Perbedaan Antara Covid-19 dan Flu Musiman, Peneliti Ungkap Adanya Perbedaan Urutan Gejala

- 21 September 2020, 15:49 WIB
Ilustrasi flu yang kini dikhawatirkan menjadi gejala covid-19.
Ilustrasi flu yang kini dikhawatirkan menjadi gejala covid-19. //Pexels

 “Secara umum, meskipun demam biasanya merupakan gejala awal infeksi Covid-19 yang paling umum dijelaskan, kenyataan yang saya lihat di garis depan lebih bervariasi,” katanya. 

 “Faktanya, beberapa pasien mungkin datang hanya dengan hilang kemampuan mencium atau sebaliknya merasa sehat. Saya juga melihat pasien datang dengan sakit kepala kecil dan suatu reaksi kulit  (perubahan warna biru kemerahan) sebagai respons terhadap peradangan akut, tanpa adanya demam, batuk, atau gejala pernapasan lainnya," ucap dr. Robert Glatter.

Baca Juga: BMKG Sebut 5 Kemungkinan Penyebab Dentuman Misterius, dari Peristiwa Skyquake hingga Erupsi GAK

Meski demikian dengan temuan ini tetap dapat membantu orang dengan Covid-19 untuk mengisolasi diri dan mendapatkan perawatan lebih cepat, yang secara signifikan dapat meningkatkan hasil dan kondisi pasien.

Selain itu diharapkan penelitian ini dapat membantu para dokter untuk menentukan status pasien.

“Dokter dapat menentukan langkah apa yang harus diambil untuk merawat pasien dan mereka dapat mencegah kondisi pasien memburuk,” kata Joseph Larsen, penulis utama studi dan kandidat doktor USC Dornsife.

Dibanding flu musiman, gejala yang muncul biasanya diawali terlebih dahulu oleh batuk sebelum demam.

"Studi tersebut menemukan bahwa pasien dengan flu musiman lebih umum mengalami batuk sebelum timbulnya demam," kata Dr. Robert Glatter, dokter darurat, Rumah Sakit Lenox Hill, di New York kepada Healthline. 

Baca Juga: Cek Fakta: 200 Orang di Apartemen Rusia Meninggal karena Covid-19

Ilmuwan menggunakan data Tiongkok

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x