Roket China Jatuh Tak Terkendali ke Bumi Hari Ini, Indonesia Harap Waspada karena Ahli Tak Bisa Prediksi

- 9 Mei 2021, 09:05 WIB
Roket Long March 5B milik China hari ini, Minggu, 9 Mei 2021 diprediksi akan terjatuh ke Bumi dan tidak diketahui pasti lokasi jatuhnya.
Roket Long March 5B milik China hari ini, Minggu, 9 Mei 2021 diprediksi akan terjatuh ke Bumi dan tidak diketahui pasti lokasi jatuhnya. /REUTERS/Carlos Garcia Rawlins/REUTERS

"Kemungkinan menyebabkan kerusakan di lapangan sangat rendah," kata juru bicara Kementerian Luar Negeri China, Wang Wenbin kepada wartawan, Jumat, 7 Mei 2021.

Pada tahun 2020, puing-puing dari roket Long March milik China lainnya jatuh di desa-desa di Pantai Gading.

Insiden tersebut telah menyebabkan kerusakan struktural tetapi tidak ada korban luka atau kematian.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: Channel News Asia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x