Angka Populasi Penduduk Turun Drastis Hingga 800.000, Warga Jepang Diprediksi Segera Punah

- 28 Juli 2023, 16:59 WIB
Warga Jepang berada di ambang kepunahan setelah angka populasi penduduk mengalami penurunan drastis hingga 800.000. /Reuters/Androniki Christodoulou
Warga Jepang berada di ambang kepunahan setelah angka populasi penduduk mengalami penurunan drastis hingga 800.000. /Reuters/Androniki Christodoulou /

Selain itu, banyak sekolah juga yang ditutup karena sepi peminat dan lebih dari 1,2 juta usaha kecil memiliki pemilik berusia sekitar 70 tahun tanpa penerus.

Diketahui, dalam beberapa tahun terakhir banyak remaja Jepang yang memutuskan untuk tidak menikah dan tak ingin memiliki anak.

Hal tersebut disebut-sebut sebagai faktor utama angka populasi penduduk di Jepang semakin menurun drastis setiap tahunnya.

Bila hal ini terus terjadi, bukan tidak mungkin masyarakat Jepang akan mengalami kepunahan dan hanya tinggal menjadi sejarah.***

Halaman:

Editor: M Hafni Ali

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah