Pemkab Bekasi Hari Ini Gelar Vaksinasi Covid-19 Secara Massal, Sebagian Warga Kecewa Kuota Terbatas

- 1 Juli 2021, 13:05 WIB
Pemkab Bekasi menggelar vaksinasi Covid-19 secara masal hari ini Kamis, 1 Juli 2021 dan sebagian warga akui kecewa lantaran kuota terbatas.
Pemkab Bekasi menggelar vaksinasi Covid-19 secara masal hari ini Kamis, 1 Juli 2021 dan sebagian warga akui kecewa lantaran kuota terbatas. /Muhammad Bagja/PR BEKASI

 

 

PR BEKASI - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi menggelar vaksinasi serempak mulai hari ini Kamis, 1 Juli 2021.

Pada program vaksinasi Covid-19 secara massal tersebut Pemkab Bekasi menyediakan 10.000 dosis vaksin yang dibagikan di 22 titik kantor Desa.

Seperti diketahui bahwa antusiasme masyarakat untuk mengikuti vaksinasi Covid-19 massal yang diselenggarakan di Perumahan Puri Cikarang Hijau, Karang Asih Kecamatan Cikarang Utara sangat tinggi.

Namun, sebagian di antara mereka mengaku kecewa, karena kuota yang disediakan terbatas.

Baca Juga: Krisis Ruangan, Satgas Covid-19 Kabupaten Bekasi Jadikan Asrama Sekolah Sebagai Ruang Isolasi Pasien Covid-19

Dari pantauan PikiranRakyat-Bekasi.com di lokasi, terlihat sejumlah warga terpaksa harus pulang kembali karena tidak mendapatkan jatah vaksin.

 

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x